Rumus Vektor Matematika
Thursday, May 09, 2019
Add Comment
Rumus Vektor Matematika. Ya lanjut lagi posting artikel seputar rumus rumus matematika lengkap tetapi saat ini khusus rumus vektor. Pengertian vektor, Setiap besaran skalar seperti temperature, tekanan, massa, dan sebagainya selau dikaitkan dengan suatu bilangan yang merupakan nilai dari besaran itu.
. Vektor nol tidak memiliki arah vektor yang jelas.
=
adalah = 
= (1, 0) dan
= (0, 1).
Untuk besaran vektor, di samping mempunyai nilai, ia juga mempunyai arah. Misalnya, pada gerakan angin, selain disebutkan lajunya, disebutkan juga arahnya, seperti 20km/jam dengan arah timur laut. Definisi vektor dan skalar :
Itulah rumus vektor matematika dalam bentuk gambar, silahkan Download Rumus Vektor Matematika dalam bentuk file PDF (klik link). Semoga bermanfaat. Amin
Update :
Diketahui ada titik A(2,4,6), titik B(6,6,2), dan titik C(p,q,-6). Apabila titik A, B, dan C segaris maka tentukan nilai p + q !
Penyelesaian :
Jika titik – titik A, B, dan C segaris maka vektor
dan vektor
bisa juga searah atau berlainan arah. Sehingga akan ada bilangan m yang merupakan sebuah kelipatan dan bisa membentuk persamaan berikut ini :

Jika B berada diantara titik A dan C, maka akan diperoleh :

Sehingga Dapat Diperoleh :

Maka kelipatan m dalam persamaan :

Diperoleh :

Jadi, dapat disimpulkan :
Pengertian Vektor Matematika
Vektor adalah sebuah besaran yang memiliki arah. Vektor juga dapat digambarkan sebagai panah yang menunjukan arah vektor dan panjang garisnya disebut juga Besar Vektor.Jenis – Jenis Vektor
Vektor juga memiliki beberapa jenis tersendiri, yaitu sebagai berikut :- Vektor Posisi :
- Vektor Nol :

- Vektor Satuan :



- Vektor Basis :


Untuk besaran vektor, di samping mempunyai nilai, ia juga mempunyai arah. Misalnya, pada gerakan angin, selain disebutkan lajunya, disebutkan juga arahnya, seperti 20km/jam dengan arah timur laut. Definisi vektor dan skalar :
- Vektor : segmen garis berarah yang mempunyai besaran. Jadi, vektor adalah besaran yang mempunyai arah, misalnya : kecepatan, momen, gaya, percepatan, berat, dll.
- Skalar : suatu besaran yang tidak mempunyai arah. Misalnya, panjang, luas, jarak, suhu, dll.
- Ditulis dengan huruf kecil dicetak tebal. Misalkan : a,b,c . . .
- Ditulis dengan huruf kecil yang diatasnya dibubuhi tanda panah. Misalkan : ā , ē . . . .
- Ditulis dengan huruf kecil dan garis di bawahi.
Rumus Rumus Vektor
Langsung saja di bawah adalah rumus rumus vektor matematika dalam bentuk gambar. Jika sobat menginkan dalam bentuk file, silahkan download pada link download yang sudah disediakan di bawah :


Update :
Contoh Soal Vektor
Contoh Soal 1 :Diketahui ada titik A(2,4,6), titik B(6,6,2), dan titik C(p,q,-6). Apabila titik A, B, dan C segaris maka tentukan nilai p + q !
Penyelesaian :
Jika titik – titik A, B, dan C segaris maka vektor



Jika B berada diantara titik A dan C, maka akan diperoleh :

Sehingga Dapat Diperoleh :

Maka kelipatan m dalam persamaan :

Diperoleh :

Jadi, dapat disimpulkan :
p + q = 10 + 14 = 24
Terima kasih telah membuka artikel seputar rumus vektor, dan contoh soal vektor matematika. Jangan lupa Share ya
0 Response to "Rumus Vektor Matematika"
Post a Comment